Pengunjung

Rabu, 30 Januari 2013

Robot Kontrol Digital Bolabot Menggunakan Keyboard Komputer

Sebenarnya saat membahas bab membuat robot kontrol baik berbasis wireless UHF ataupun infra merah, kita telah mempelajari komunikasi serial antara dua buah sistem mikrokontroler. Dalam bab ini, kita akan membahas pembuatan kontrol gerak robot menggunakan keyboard komputer yang merupakan komunikasi serial antara PC dengan mikrokontroler.


Untuk membuat sebuah robot yang dapat dikendalikan computer, maka perlu dibuat komunikasi serial antara robot (mikrokontroler) dengan sistem computer melalui IC MAX 232 dan PORT DB9. Dalam simulasi proteus, PORT DB9 dibuat virtualnya dengan nama COMPIM, sedangkan untuk menampilkan monitor computer digunakan VTERM.. Simulasi Proteus bisa dilihat dibawah ini:

0 komentar:

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Lady Gaga, Salman Khan